Rabu, 18 Mei 2016

Hakekat Istighfar

 "Sesungguhnya Allah mencintai hamba-hamba-Nya yang sungguh-sungguh bertobat dan terus-menerus menjaga kesucian diri-Nya." (QS Al-Baqoroh [2]: 222).


Pada kesempatan yang baik ini kami, tim Aqiqah Tangerang Murah mencoba berbagi  akan penting nan wajibnya istighfar di dalam kehidupan keseharian. Mengapa demikian...? simak hadist berikut :
 "Demi Allah, sesungguhnya aku benar-benar memohon ampunan kepada Allah dan bertobat kepada-Nya setiap hari lebih dari tujuh puluh kali." (HR Bukhari).

Maha suci Allah, Rosulullah saja beristighfar lebih dari 70 kali  di setiap harinya, masa iya kita kemudian dengan entengnya ogah - ogahan beristighfar.